Cara Terbaru Flashing Nokia Asha 210 RM-924

Disini akan saya jelaskan tentang kegagalan yang terjadi ketika sedang Flashing Nokia Asha 210 menggunakan Infinity Best, yang kita ketahui pada aplikasi Infinity Best hanya menyertakan beberapa Pilihan Model/Select Model dan sepertinya RM-924 dari Nokia Asha 210 tidak terdapat di Infinity Best begitu juga dengan Phoenix meski kita sudah membuat Folder dengan nama RM-924 Phoenix tetap tidak mebaca Folder tersebut.

Beberapa kali saya gagal memproses jalannya Eksekusi, mulai berfikir apa yang terjadi sehingga proses selalu berhenti dipertengahan Ceklis pertama file (.mcusw) pertama saya curiga dengan Batrainya yang mungkin sudah habis dayanya, setelah yakin Batrai terisi penuh saya kembali mencoba Eksukusinya dan hasil tetap saja gagal di pertengahan Ceklis pertama, saya kembali berfikir apa yang membuatnya gagal kemudian timbul curiga dengan kabel USB tapi hasil tetap gagal dan berhenti di Ceklis pertama meski saya sudah menggunakan kabel USB yang lain.

Yaaa... akhirnya saya berhasil membuatnya hidup kembali Nokia Asha yang gagal Booting dengan cara yang sangat sederhana.


Abaikan saja Select Model yang saya beri kotak berwarna Merah
Hilangkan Ceklis pada MCU yang saya beri kotak berwarna Merah

Kini mulailah untuk proses Flashingnya dengan cara yang biasa kalian lakukan, jika ada kesulitan silakan berkomentar. Jika kalian belum punya ketiga file yang ada pada gambar diatas download di www.mrcrab.net download 3 file saja yaitu (.mcusw) (.ppm_x) (.mage_x_059R9Q6)

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »